Sampah Di Olah Jadi Berkah Sampah Di Buang Jadi Masalah

07 Desember 2019 21:14:11 WIB

Bertempat di Gedung Serbaguna(6/12) Pemerintah Desa Karangtalun mengadakan sosialisasi mengenai fasilitasi pengelolaan sampah desa. Dengan dihadiri narasumber dari Jejaring Pengelolaan Sampah Mandiri(JPSM AMOR BANTUL) "Bank Sampah Lestari Turi" Ibu Sri Nurus Stantini, SKM dan Bapak Singgih dari Puskesmas Imogiri. Dalam kesempatan ini hadir juga Perwakilan dari Kecamatan Imogiri, Lurah Desa beserta jajarannya, Dukuh, RT, Karangtaruna, Warga, dan lain-lain.

Pembahasan yang dilakukan pada sosialisasi ini meliputi pengertian sampah itu sendiri, perlakuan terhadap sampah, pengolahan sampah berdasarkan jenisnya, pembuatan bank sampah , langkah pembangunan bank sampah, sampai pentingnya kepengurusan dalam pengelolaan bank sampah.

Dikarenakan sosialisasi pada kesempatan kali ini difokuskan pada pembuatan dan pengembangan bank sampah, diharapkan semua lapisan masyarakat dusun/desa paham makna bank sampah di dusun/desa. Dengan begitu diharapkan warga sadar akan pentingnya kebersihan dan juga tidak membuang sampah secara smbarangan, sebab sampah yang diolah dengan benar akan mendatangkan berkah, sedangkan sampah yang dibuang sembarangan akan mendatangkan masalah.

Komentar atas Sampah Di Olah Jadi Berkah Sampah Di Buang Jadi Masalah

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Hari Jadi ke-109 th 2023

Pengumuman

JAM OPERASIONAL PELAYANAN KANTOR KALURAHAN KARANGTALUN : SENIN-JUMAT PUKUL 08.00-15.00 WIB

Kalender

Kalender

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License