Senam Bersama Instansi se Kapanewon Imogiri
KertasDanPena 13 Januari 2023 10:46:54 WIB
Jumat 13 Januari 2023 Kalurahan Karangtalun mendapat Giliran Senam Bersama untuk seluruh instansi se Kapanewon Imogiri. Dengan bertempat di Gedung Serbaguna Kalurahan Karangtalun senam yang diadakan pagi hari ini dihadiri langsung oleh Panewu Kapanewon Imogiri Bapak Slamet Santosa, S.IP.
Kegiatan senam yang berlangsung sekitar 1 jam ini merupakan agenda rutin setiap bulan yang dilaksanakan bergiliran tempat di setiap instansi.
Semua yang hadir mengikuti senam dengan semangat dan antusias, dan tujuan diadakannya kegiatan ini selain untuk menjaga kebugaran setiap pegawai juga menjadi ajang silaturahmi antar instansi se Kapanewon Imogiri. Kegiatan ini tentunya diharapkan akan terus berlangsung setiap bulannya, agar dapat memupuk rasa kekeluargaan antar instansi sekaligus ajang untuk merefresh otak dan tubuh setelah lama bekerja. (dnr)
Komentar atas Senam Bersama Instansi se Kapanewon Imogiri
Formulir Penulisan Komentar
Hari Jadi ke-110 th 2024
Pengumuman
Agenda Kegiatan
Tautan
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Muskal Kalurahan Karangtalun
- Pengajian dan Buka Bersama PKK Karangtalun
- Data Administratif Kalurahan Karangtalun
- APBKal Karangtalun TA.2025
- Jadwal Mobil Pelayanan Pajak Daerah Pemerintah Kabupaten Bantul
- Jadwal Safari Ramadhan 1446H Kalurahan Karangtalun
- Selamat atas pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Bantul periode 2025-2030
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
